Halo !!! Saya Kang Ismet, ini adalah blog tentang AMP HTML dan cara penerapannya

Reaksi Tubuh Terhadap Susu Kambing

Sebelum Bapak/ Ibu mengkonsumsi susu kambing, alangkah baiknya bapak ibu mengetahui Reaksi yang akan terjadi bila mengkonsumsi susu kambing ini. Perlu kami sampaikan bahwa setiap produk herbal pastilah tidak secara serta merta menyembuhkan suatu penyakit. ada fase-fase yang akan dialami oleh tubuh. Dikarenakan obat herbal bersifat mengembalikan fungsi tubuh sesuai dengan kondisi yang sebenarnya. Hal tersebut dikarenakan banyaknya toksin dalam tubuh yang sudah lama menumpuk. Nah, disini akan kami sampaikan reaksi tubuh jika bapak ibu mengkonsumsi susu kambing yang termasuk minuman herbal ini. Sekali lagi kami tegaskan bahwa ini bukanlah efek samping, akan tetapi adalah REAKSI TUBUH. Berikut kami sampaikan reaksi-reaksi tersebut beserta pengendaliannya :

REAKSI TUBUH ATAS KONSUMSI SUSU KAMBING ETAWA

RESPON TUBUH
SEBAB
CARA PENGENDALIAN
Rasa Mual, ingin muntah
Tidak ada selera makan, adanya gangguan pada system pencernaan dan hati
Dianjurkan untuk mengkonsumsi produk sesegera mungkin segabis makan
Sakit Kepala
Proses Detoksifikasi banyak menyerap oksigen, gejala ini biasanya dialami oleh mereka yang memiliki kadar gula rendah, dan yang sedang melakukan diet
Tambahkan jus organic dan perbanyak minum air putih
Lemas, tubuh terasa nyeri
Saat terjadi proses detoksifikasi, bagian, tubuh yang lemah dan asam akan terasa sakit
Reaksi umum dan alami, teruskan mengkonsumsi produk, rasa sakit akan hilang
Perut mulas, agak kaku dan sering buang angin
Merupakan reaksi alami proses detoksifikasi, kandungan gas dalam tubuh meningkat, system pencernaan mengalami perbaikan
Gejala baik, teruskan mengkonsumsi produk sesuai anjuran dan perbanyak minum air putih
Sering buang air besar, warna fases gelap, kadang berlendiur dan baunya menusuk
Proses detoksifikasi, proses pembuangan sisa racun/toksin yang sudah lama ter-akumulasi dalam usus, serta proses pembuangan sisa fases
Gejala baik, teruskan mengkonsumsi produk sesuai anjuran dan perbanyak minum air putih
Kulit gatal-gatal/ bintik-bintik merah
Akibat proses detoksifikasi, terutama bagi mereka yang mengalami gangguan system hati
Jika reaksi ringan: teruskan mengkonsumsi produk seperti biasa. Jika reaksi keras: teruskan mengkonsumsi produk, kurangi takaran serta frekwensinya.
Sembelit yang luar biasa
Jika dalam 3 hari atau lebih setelah mengkonsumsi tidak buang air besar berarti ada sebab-sebab yang tidak diketahui
Konsultasi dan periksa ke dokter. Bagi yang biasa memakai laktasin untuk mengurangi sembelit, dampak positif baru terlihat setelah 3 hari mengkonsumsi
Feses/ kotoran berdarah
Adanya luka dalam, iritasi usus, wasir dan mengalami pengerasan pada hati
Reaksi normal, teruskan mengkonsumsi produk sesuai anjuran.
Wanita yang sudah tidak haid, datang bulan lagi ; Darah menstruasi bertambah saat haid
Proses detoksifikasi yang terjadi dalam rahim akan menormalkan kembali system endokrin, yang menyebabkan datang bulan / menstruasi; hal ini untuk mencegah kanker mulut rahim.
Gejala baik, teruskan mengkonsumsi produk sesuai anjuran.
Feses mengembang dan berwarna kuning keemasan
Setelah racun/toksin dikeluarkan, saluran gastro usus dalam system pencernaan dan system tubuh membaik
Gejala baik, teruskan mengkonsumsi produk sesuai anjuran.
Bentuk feses memanjang dan berwarna gelap
Sisa feses yang berakumulasi dalam jari-jari kecil usus yang mengeras selama bertahun-tahun mulai keluar
Gejala baik, teruskan mengkonsumsi produk sesuai anjuran.
Tubuh lebih bersemangat dan mengalami susah tidur
Reaksi jangka pendek : Ketika proses detoksifikasi berlangsung system metabolisme dalam tubuh meningkat sehingga menghasilkan energy dan melancarkan peredaran darah.
Jangan mengkonsumsi produk ketika akan tidur, minumlah produk ini lebih awal atau sebelum makan malam.


Demikian yang dapat kami sampaikan, semoga menambah wawasan dan tidak khawatir jika mengkonsumsi susu kambing ini.